BUMN Gandeng 50 Ribu UMKM Lewat Tender di Bawah Rp 15 Miliar

Mitraberita.com Selamat beraktivitas semoga penuh keberhasilan., Di Sesi Ini mari kita kupas tuntas fakta-fakta tentang Bisnis. Deskripsi Konten Bisnis BUMN Gandeng 50 Ribu UMKM Lewat Tender di Bawah Rp 15 Miliar lanjut sampai selesai.
- 1.1. Kementerian BUMN Dorong UMKM Masuk Ekosistem Tender
Table of Contents
Kementerian BUMN Dorong UMKM Masuk Ekosistem Tender
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir meminta agar seluruh tender proyek Kementerian BUMN di bawah Rp 15 miliar harus diambil dari pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM).
Hingga saat ini, sekitar 50 ribu UMKM telah masuk dalam ekosistem tender Kementerian BUMN di bawah Rp 15 miliar. Namun, Erick tidak menyebutkan angka atau nominal dari tender yang telah didapatkan oleh pelaku UMKM.
Data tersebut merupakan akumulasi sejak adanya kebijakan tersebut yang telah ditetapkan dari tahun 2020 hingga 2024.
Dan sudah ada 50 ribu UMKM yang masuk ke dalam ekosistem ini, kata Erick, dikutip dari Antara, Rabu (27/11/2024).
Alhamdulillah itu sudah terkumpul 50 ribu UMKM yang mungkin 90 persen juga makanan, ujar Erick.
Selama ini tender proyek BUMN yang berkolaborasi dengan UMKM sudah berjalan melalui program Pasar Digital Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (PaDI UMKM).
Selain itu, Erick menegaskan agar tender tidak boleh diikuti oleh orang-orang yang masih memiliki hubungan keluarga dengan perusahaan yang mengajukan proyek.
Tender di perusahaan-perusahaan BUMN yang nilainya di bawah Rp 15 miliar itu harus UMKM, tidak boleh keluarganya, pengelola BUMN atau yayasannya atau anak dan cucunya, katanya menegaskan.
Sekian informasi detail mengenai bumn gandeng 50 ribu umkm lewat tender di bawah rp 15 miliar yang saya sampaikan melalui bisnis Selamat menggali informasi lebih lanjut tentang tema ini tetap fokus pada tujuan hidup dan jaga kesehatan spiritual. Ajak temanmu untuk melihat postingan ini. semoga Anda menikmati artikel lainnya di bawah ini.
✦ Tanya AI